Monday, May 27

PRESTASHOP 1.5.4 - MERUBAH / MEMINDAHKAN POSISI MODULE KE BLOCK LAIN

Untuk merubah atau memindahkan posisi module block dari kiri ke kanan atau sebaliknya dapat kita lakukan dengan cara sebagai berikut

1. Target memidahkan module yang ada di kanan ke kiri serta me-non active-kan dan men-disable beberapa module
2. Login ke admin module / dashboard pilih tab menu Modules-Modules


3. Akan muncul halaman yang berisi list module yang digunakan, pilih tab menu front office features carilah file-file berikut ini dan anda bisa men-disable-nya bila tidak diperlukan



4. Setelah anda men-disable beberapa module yang tidak diperlukan ( bila diperlukan kembali, klik Enable ) lanjutkan dengan meng-clik tab module-positions


Selanjutnya akan muncul halaman module positions seperti ini :


5. Pilihlah transplant module lihat gambar dibawah, pilih tanda panah kecil ke bawah kemudian click module yang akan dipindahkan misalkan Special block, click Hook into displayLeftColumn ( Left Column blocks ) kemudian Save


Setelah di save akan muncul konfirmasi yang menyatakan berhasil, lihat gambar 


Selanjutnya pada halaman module-positions arahkan mouse ke Box Right Column Block carilah block yang anda pindahkan ke sisi kiri ( left column block ) hapuslah block tersebut dengan meng-click icon tong sampah akan muncul konfirmasi yang menyatakan module tersebut berhasil dihapus, lihat gambar 


lihat tampilan setelah di pindahkan dan di disable beberapa block


Sekian, Semoga bermanfaat


Tutorial by syah jehan muhammad ( syahjehan27@gmail.com )


4 comments:

  1. bos....misal kalo mau menampilkan modul di "Right Coloms" hanya di halaman Home saja bisa gk...

    jadi di halaman produk atau halaman lain "right colom" tidak muncul

    ReplyDelete
    Replies
    1. Begini gan secara teoritis bisa, tapi untuk apa dipindahkan.ke block home krn ini berdampak thp penampilan module secara global yg berarti banyak script yg anda edit

      Delete
    2. Begini gan secara teoritis bisa, tapi untuk apa dipindahkan.ke block home krn ini berdampak thp penampilan module secara global yg berarti banyak script yg anda edit

      Delete
  2. Gan, gimana cara nambah modul berisi text html ke kolom kanan?

    ReplyDelete